Unai Emery Out atau Ozil Out? Desas Desus panas Di fans Arsenal Indonesia
October 22, 2019
Ahmad S
Beberapa waktu terakhir ini. Saya disuguhkan wacana menarik dari panasnya fans Arsenal Indonesia yang menjagokan idolanya masing-masing. Bukan idola, lebih tepatnya Emery atau Ozil.
Saya sebagai fans garis santuy yang sudah mulai mencintai Arsenal sejak zaman 2004 dan masih sangat kecil. Yang saya tahu hanya Henry , Vieira, Lehmann, dan invicible. Pada kala itu. Jelas saya waktu itu belum tahu apa-apa. Karena saya mencintai arsenal dimulai dari game dan keluarga. Yaitu bermula dari kakakku yang memainkan game FIFA 2004 di hp.
Sebab saat itu saya mencintai Arsenal . Bukan alay. Tapi itulah penemuan jati diri saya. Bukan karena seorang pemain. Bukan karena seorang pelatih.
Karena jika anda mencintai sebuah klub hanya dikarenakan pemain atau pelatih . Sudah pasti akan mengaggung-agungkan nama itu.
Sama halnya dengan panasnya grup-grup fans Arsenal Indonesia saat ini. Bertepatan dengan hari santri, Resolusi Jihad 22Oktober. Arsenal bermain di kandang Sheffield united dan KALAHH!!.
Yang melahirkan perdebatan sebenarnya adalah kenapa mang Loki ( sebutan Emery) tidak memainkan mamang Ozil?.
Dari situlah lahir digdaya-digdaya dua kubu yang mulai berbenturan.
Bukan karena saya tidak cinta Arsenal, saya tidak memihak salah satu. Akan tetapi saya mendukung kedua nya.
Disini saya mendukung unai Emery kenapa? Karena saya sudah kadung pada Mbah Wenger.
Kala itu saya sudah mendukung dengan harapan bisa melihat permainan cantik ala Arsene Wenger akan tetapi apa yang saya lihat??.
Terkurung dan terbantai oleh tim-tim besar.
Iya.. selalu terbantai. Maka fans Wenger yang masih berteriak minta Wenger untuk kembali berkaca lahh.
Terlalu sakit rasanya melihat Arsenal di cabik-cabik tim sekelas Liverpool dan city kala itu.
Datangnya unai Emery memberikan angin sepoi-sepoi akan tetapi masih butuh perbaikan.
Saya menilai unai Emery masih dalam tahap proses perkembangan .
Akan tetapi hasilnya sudah sedikit terlihat. Arsenal tidak lagi dibantai tim-tim besar dan hanya menelan kekalahan di kandang lawan.
Agak sedikit mending.
Saya juga mendukung Ozil . Tetapi bagaimana lagi kita hanyalah fans yang sebatas bisa melihat pemain kebanggan kita bermain di lapangan kita sudah sangat senang.
Semoga yang memang benar-benar membaca artikel saya sampai akhir .
Saya do.akan kita bisa melihat langsung Arsenal berkber di Emirates stadium.
Terimakasih.
Semoga bermanfaat.

Ozil ke Milan aja
ReplyDeleteGak papa mas asal Calhanoglu ke Arsenal wkwkwk
Delete